10/31/15

31 oct 16:30

Akhirnya awan berwarna kelabu
sudah lama awan bersembunyi
 sampai langit biru yang cerah
 terus berkibar dengan sinar matahari
menguasai siang sampai malam

Kini kuijinkan hujan membasahi jiwa
mengguyurnya dengan lembut
setetes demi setetes menyentuh pipiku
angin turut membawa kesejukan

kubiarkan hujan membasahi wajahku
sudah lama aku menunggumu
kini engkau datang
menepati janji dan membawa seikat rindu
untuk mengenang dan dikenang

dan didalamnya ada puisi rasa
penuh harap agar segera
 hujan ini nampak berbeda
entah Tuhan menambahkan cairan apa
atau mengubah ukurannya

yang aku harapkan 
Hujan kali ini aku selalu bertasbih padaNya
selalu mencintai
dan selalu bersamaNya

Allahumma sayyiban nafian

berikanlah aku yang indah indah ya Allah



10/27/15

menunggu hujan

Pagi ini diawali dengan langit yang mendung setelah berbulan bulan mendung, 
tak tampakkan wajahnya yang senduh nan tenan,, 
sepertinya mulai banyak hamba menyebar sajadah di tanah kusang hingga Tuhan mulai merasa iba pada bibir yang kering yang mulai  berkeluh kesah dengan panas yang terasa

Tuhan mulai memberi isyarat kalau panas yang makin panas itu mendekatkan dengan hujan yang akan segera tiba, demikian dengan masalah
saat bertubi tubi beban menyapa pundak
yakinlah sejenak kalau ketenangan akan segera datang, 
ALLAHUMMA YASSIR WALA TU’ASSIR

bebaskanlah beban fikiran yang ada dibatin

Hujan akan segera datang menyapa bermalam dan bersama
membangkitkan kembali kerinduan pada seseorang
langit biru akan kelabu kita akan bertasbih bersama awan

"kubiarkan hujan mengawali rinduku"



Selamat datang Hujan 
kami sudah menunggumu

10/19/15

musim yang kusuka


kor

Drama korea adalah satu satunya drama yang selalu membuatku penasaran 
dan selalu merasakan seru saat menontonnya namun tidak semua drama korea seru
harus jelas siapan pemainnya dan bagaimana alurnya
kalau terlalu ribet dan bertele-tele bisa diabaikan
tetapi kalau dah seru lucu dan bikin penasaran drama korea ini pilihanku
 beberapa drakor yang merebut perhatianku

  • Full hause
  • Endless love
  • Mr.Goodbye
  • Winter sonata
  • Secret garden
  • Bad boy
  • My girlsfriens is Gomiho
  • 49Days
  • from anather stars
  •  pinocchio
  • oh my ghost
  • school 2013/2015
  • she was pretty



10/15/15

hidupku

aku menangis seorang diri
membayangkan betapa banyak hal yang patut aku syukuri
namun hati masih bergejolak buat mengeluh
betapa banyaknya orang orang yang tertimpa derita
 namun sepenuh hati mereka ikhlas tanpa kata

aku menangis seorang diri
hidup yang terjadi pada diriku
adalah bagian catatan istimewa dari Tuhan
mengapa aku masih sering meyalahkan keadaan
hidup aku itu indah!!!

came on Putri,,,,
berfikir positif akan membuat bahagia

bahagia itu saat kamu bersyukur
ingatlah kalau Allah sungguh mencintaimu 

sameday,,, aku ingin kesini

10/01/15

Talk about Love

first of all
lobe him because we love God
therefore we will keep searching
what will be our rights and responsibilities as a wife
so God will love us more and more

second, love him because he loves God 
as long as he loves, obedient and abide to God
then we will keep loving him
InsyaAllah, our love will always blossom for now and enertiny

Cinta itu Anugrah
merasakannya adalah Fitrah
menjaganya adalah Ibadah 
karena jatuh cinta adalah Mubah
namun menyikapinya bisa menjadi Pahala yang berlimpah
atau malah menjatuhkan kita dalam Dosa dan Musibah
karena Cinta itu Anugrah luar biasa
aku memilih Memuliakan Cinta
menjauhkannya dari cara cara nista
dan meletakkan sesuai aturan Sang Pencipta

#underblack #BICARA CINTA @fadil&nurul




ku ingin ke jogja

Lebih baik tak pernah ada temu dari pada harus merindu berjumpa Lebih baik tak ada kenangan dari pada lelah harus terus mengenang Tidak  Leb...